Skip to main content

Posts

Showing posts from January, 2021

Kutu Daun pasa Alocasia, Caladium dan Colocasia

Pengertian: Kutudaun/Aphids (Macrosiphoniella sanborni Gillette, Aphis craccivora) termasuk dalam Ordo Hemiptera dengan  Famili Aphididae. Aphididae berasal dari bahasa Yunani yang berarti menghisap cairan, serangga ini menghisap cairan dari tumbuhan untuk mendapatkan nutrisi yang dibutuhkan.  Gejala. Daun layu Ada hewan kecil berwarna hitam pada batang atau daun. Tanaman yang diserang Caladium Alocasia. Colocasia Pencegahan dan solusi. Tanaman yang terkena dipisahkan dari tanaman lain. Rutin melakukan penyemprotan dengan campuran sabun cuci piring. Jika parah dapat menggunakan pestisida.

Penyakit Tungau Laba Laba

Pengertian: Tungau laba laba/spider mites adalah hama berupa laba laba kecil yang menyerang tanaman hias dengan memakan getahnya. Gejala. Daun terasa kasar. Daun menguning Sarang laba laba kecil muncul biasanya dibawah daun. Tanaman yang diserang Calathea. Alocasia. Philodendron. Pencegahan dan solusi. Tanaman yang terkena dipisahkan dari tanaman lain. Permukaan daun serjng di lap menggunakan lap basah. Rutin melakukan penyemprotan dengan campuran sabun cuci piring. Jika parah dapat menggunakan pestisida.